BABINSA KORAMIL 1714-04/SINAK MELAKSANAKAN KEGIATAN KOMSOS DENGAN MASYARAKAT.

BABINSA KORAMIL 1714-04/SINAK MELAKSANAKAN KEGIATAN KOMSOS DENGAN MASYARAKAT.

KeizalinNews.com Sinak — Dalam mewujudkan terjalinnya kerukunan antar sesama masyarakat dan Babinsa Koramil Sinak di desa binaan, dalam hal ini Sertu Syafruddin melaksanakan Komsos dengan masyarakat di sekitar Koramil Sinak. Kamis, (26 Agustus 2021).

Bertempat kampung Gigobak Distrik Sinak melaksanan komsos kepada masyarakat tentang saling menghormati.Kegiatan ini bertujuan menjalin hubungan persaudaraan antara Babinsa Koramil-04/Sinak dengan masyarakat setempat.

Bacaan Lainnya

Masyarakat yang melihat kepedulian atas bapak Babinsa mendapat nilai positif sehingga antusialisme Warga sangat baik untuk diajak kerjasama untuk melaksanan kegiatan khususnya untuk menciptakan suasana kondusif di kampung Gigobak.

Dalam Pelaksanaan Kegiatan berjalan aman Dan lancar.

(Hera)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *